Koleksi Tas Céline Asli Dengan Model dan Harga Barunya Sangat Mahal
Jika ingin mempunyai tas branded asal Paris, Céline bisa jadi salah satu merek yang bisa kamu bidik. Selain sudah mempunyai nama berkelas, tas dari Céline diyakin menjadi salah satu barang mewah yang harganya tetap bertahan meskipun dijual kembali. Contohnya Céline Classic atau Trapeze bags, kedua produk tersebut bisa menjadi investasi yang baik.
Harga tas Céline yang asli memang relatif mahal jika dibandingkan dengan model tas biasa. Namun tentu sebanding dengan kualitas barang yang ditawarkan. Gaya tas Céline kebanyakan memadukan antara sporty dan fun. Desainnya terbilang unik, karena tas-tas model biasa saja, bisa jadi tas menarik oleh Céline, dan uniknya meski sudah memiliki nama besar, tas-tas dari Céline tidak memiliki logo seperti tas branded lainnya, kebanyakan hanya bentuk tulisan yang dijahit atau dalam gesper logam itupun hanya ada dari beberapa model tertentu.
Meski tidak ada logo hardware, tidak perlu khawatir dengan tas Céline imitasi atau palsu, karena tas Céline original banyak memakai bahan kulit asli yang tidak terlalu mengkilap, lapisan dalamnya halus tidak kaku serta tas bisa membentuk polanya sendiri meski saat dalam keadaan kosong.
Berikut ini adalah beberapa koleksi tas Céline asli dengan model dan harga terbarunya:
Céline Classic Bag - Rp. 30 - 56.090.000,- (acording to size)
Goatskin leather body, Lambskin leather lining, Gold tone hardware, Adjustable shoulder strap, Press clasp closure, 1 zipper pocket, Engraved & Debossed designer lettering
Céline Trapeze Bag - Rp. 17 - 55.907.000,- (acording to size and material)
Ayers snakeskin body with calfskin leather ears, Aged gold tone hardware, Single top handle, Flip and turn lock closure, 1 zipper compartment, Snap tabs on ears & Engraved designer lettering
Céline Phantom Bag - Rp. 28 - 40.503.000,- (acording to size)
Calfskin leather body, Aged silver tone hardware, Double top handles, Strap and buckle closure, 1 zipper pocket, 4 protective metal feet & Debossed designer lettering
Céline Nano Luggage Bag - Rp. 21 - 38.473.999,- (acording to size)
Tricoloured calfskin leather body with suede ears, Aged gold tone hardware, Double top handles, detachable shoulder strap, Zip top closure, 1 zipper pocket & Debossed designer lettering
Céline Edge Bag - Rp. 27 - 34.698.056,- (acording to size)
Calfskin leather body with calf hair trim, Silver tone hardware, Single top handle, Zipper closure, 4 protective feet, 1 snap tab pocket & Debossed designer lettering
Céline Belt Bag - Rp. 22 - 28.425.548,- (acording to size)
Croc-embossed calfskin leather body with calfskin leather trim, Aged gold tone hardware, Single top handle, Slot through closure, zip top closure , 1 zipper pocket, Belt detail, 4 protective metal feet & Debossed designer lettering
Céline Trotteur Bag - Rp. 26.650.000,-
Calfskin leather body, Silver tone hardware, Adjustable shoulder strap, Slot in closure, 1 slip pocket & Debossed designer lettering
Céline Gourmette Handbag - Rp. 25.140.642,-
Lambskin leather body, Silver tone hardware, Chain shoulder strap , Concealed magnetic snap tab closure & Debossed designer lettering
Céline Diamond Bag - Rp. 14 - 22. 172.037,- (acording to size)
Tricoloured calfskin leather body with suede trim, Silver tone hardware, Adjustable shoulder strap, Push lock closure & 1 zipper pocket
Céline Square Satchel Bag - Rp. 16.856.719,-
Lambskin leather body with calfskin leather trim, Silver tone and gold tone hardware, Double top handles, adjustable and detachable shoulder strap with furry shoulder pad , Zip top closure, Snap tab strap detail , Hardware detail & Debossed designer lettering
Céline Leather Handbag - Rp. 8.946.733,-
Leather body , Silver tone hardware, Double top handles, Zip top closure & Designer plaqueBaca Juga : Desain Tas Wanita di New York Fashion Week Spring/SummerCéline didirikan di Paris Perancis oleh Céline Vipiana tahun 1945. Sama seperti Dior yang awalnya tidak membuat tas, Céline juga saat itu berdiri sebagai butik sepatu yang dikhususkan untuk anak-anak. Pada tahun 1996, Céline bergabung dengan LVMH Group dan berkembang pesat, mereka mulai memproduksi beberapa aksesoris wanita termasuk tas bersama desainer ternama Michael Kors sebelum ia mempunyai brand sendiri. Phoebe Philo yang pernah jadi desainer untuk Chloe sekarang menangani Céline dan banyak menghasilkan tas model mewah dan berkelas.